Lapak Desa Kabupaten Blitar

Lapak desa merupakan kumpulan produk-produk unggulan UMKM pada masing-masing desa demi memajukan perekonomian desa. Semua produk Lapak Desa adalah milik masyarakat yang dibina dalam program  One Village One Produk (OVOP) yang tersebar di seluruh desa di Kabupaten Blitar. Dengan membeli produk Lapak Desa berarti Anda telah membantu warga desa untuk lebih berdaya. Silahkan tentukan wilayah Kecamatan dan Desa untuk melihat lapak UMKM desa.